You are currently viewing Cara Memilih Bahan untuk Seragam Futsal Konveksi Jogja Murah

Cara Memilih Bahan untuk Seragam Futsal Konveksi Jogja Murah

Konveksi Jogja Murah

Pagi gan! Kali ini mimin mau bahas tentang Cara Memilih Bahan untuk Seragam Futsal Konveksi Jogja Murah, kami merupakan konveksi tempat produksi buat bikin Kaos, Polo, Jaket, Seragam, Kemeja, Tactical, Safari, PDH, PDL, Wearpack, Topi, APD, Baju Oka dll yang murah, cepat dan berkualitas. INDOKONVEKSI berada dibawah naungan CV. INDO JAYA GROUP. Alamat Kantor Order 1 Yogyakarta kami beralamat di Jl. Jati Pratama No. 245, RT/W 17/41, Sinduadi, Mlati, Sleman – Yogyakarta. Kantor Order 2 Jawa Tengah kami beralamat di Jl. Sapuran No. 163, Depan Pasar Kertek, Wonosobo – Jawa Tengah.

Konveksi Kaos Jogja

Futsal merupakan versi mini dari sepak bola yang sekarang cukup memiliki penggemar di Indonesia, mulai kalangan mahasiswa sampai orang yang sudah bekerja. Kondisi ini membuat beberapa konveksi Jogja murah hadir dengan penawaran menarik dalam pembuatan seragam futsal.

Apa Itu Seragam Futsal ?

Futsal adalah permainan seperti sepak bola namun hanya membutuhkan 10 orang saja di lapangan. Kedua tim akan saling mengalahkan dengan mencetak lebih banyak gol. Permain ini sangat menarik dan populer di kalangan banyak orang dari mahasiswa hingga para pekerja untuk mengisi waktu.

Seragam futsal sendiri menjadi item penting dalam permainan ini. Kaos tim akan membedakan antara satu dan lainnya. Membuat seragam futsal untuk tim Anda bisa dengan mudah karena kehadiran banyak sekali jasa konveksi jersey saat ini. Tidak hanya itu pelayanan dan pembuatannya juga cepat

Menariknya sekarang selain model yang lebih bervariatif tersedia juga beberapa bahan dalam pembuatannya. Untuk bisa mendapatkan seragam futsal paling sesuai dengan kebutuhan tim ini Anda tidak perlu ribet karena pihak konveksi sudah menyediakan segalanya.

Baca Juga  Konveksi Murah Jogja

Konveksi Jogja

Mengenal Jenis Bahan Jersey Futsal yang Ada di Konveksi Jogja Murah

Melihat akan kebutuhan seseorang untuk membuat seragam futsal membuat jasa konveksi Jogja murah semakin meningkat kinerja. Penginkatan ini terlihat dari penyedian modell dan jenis bahan dasar pembuatan jersey yang semkain perkemabng. Berikut beberapa bahan pembuatan jersey futsal :

1. Bahan Drifit

Bahan drifit merupakan jenis yang paling sering pihak konveksi gunakan untuk membuat jersey futsal dan lainnya. Ciri khas dari jenis satu ini adalah tekstur lubang kecil dengan fungsi sebagai pemberian sirkulasi angin. Kondisi ini membuat pengguna tidak mudah merasakan kepanasan.

Selain tiu jenis ini sangat baik dalam menyerap warna sehingga secara maksimal menerjemahkan hasil desain printingnya. Kain ini juga punya tingkat elastisitas sangat baik sehingga olahraga berintensitas tinggi seperti futsal tidak menjadi masalah. Para pemain dapat bergerak secara leluasa dan nyaman.

2. Bahan Paragon

Jersey yang terbuat dari bahan paragon terasa lebih berat dari dirift, akan tetapi tidak mengganggu kenyaman dalam menggunakannya. Hal ini terjadi lantaran karakteristik dari bahan dengan tingkat kelenturan tinggi sehingga tubuh Anda akan mudah mengikuti gerakannya di lapangan.

Bahan paragon tidak memiliki pori pori udara dan cenderung terasa sangat panas ketika para pemain menggunakannya. Akan tetapi untuk urusan penyesuaian desain sesuai rancangan tidak perlu Anda ragukan. Printing hasilnya sangat bagus dan bisa menampilkan desain secara optimal dan maksimal.

3. Bahan Wafer

Jersey futsal wafer memiliki tekstur yang unik. Sesuai dengan namanya corak dari jenis satu itu seperti layaknya kue wafer. Hal ini bisa terjadi lantaran pori pori pada kain memiliki bentuk kotak, sehingga tekstur menjadi seperti bentuk wafer.

Kehadiran pori pori unik ini bukan tanpa alasan, fungsi utamanya adalah melancarkan sirkulasi udara sehingga pengguna akan merasakan rasa sejuk saat memakainya. Tidak hanya itu kondisi kain yang lembut juga membuat penggunaannya benar benar nyaman ketika bermain desain kaos ini.

4. Bahan Hyget Salur

Selanjutnya ada bahan hyget salur dengan kemampuan khususnya menyerap keringat. Para pengguna jersey kaos ini akan merasakan kenyaman dalam bergerak dan penyerapan keringat para pemain juga berlangsung sangat cepat dan mulus. Kondisi ini tentunya dapat memaksimalkan gerakan.

Baca Juga  Mengenal Beberapa Bahan Pembuatan Jaket Konveksi Jogja Jaket

Beberapa tim futsal sangat menyukai bagian ini karena strukturnya padat, tidak gampang kusut, dan juga rapi. Keunggulan lain dari hyget salur adalah perawatannya karena sangat mudah untuk seseorang cuci, setrika dan rapikan. Kondisi seperti ini tentunya sangat menguntungkan bukan ?.

5. Bahan Hyget

Bahan hyget merupakan kain yang tidak menggunakan salur, pada dasarnya kemampuan dan juga fungsinya sama dengan jenis sebelumnya. Kemampuannya dalam membuat seseorang nyaman ketika menggunakannya sudah tidak perlu Anda ragukan lagi.

Intinya keunggulan dari hyget ini hampir sama dengan hyget salur, mulai dari kerapian kain, kepadatan kain sampai dengan kenyaman penggunaan. Akan tetapi belum ada bahan salurnya sehingga penyerapan keringat tidak begitu lancar seperti bahan hyget salur.

6. Bahan Serena

Bahan serena menjadi salah satu jenis jersey yang sangat baik dalam menyerap keringat. Teksturnya juga padat dan permukaannya begitu lembut sehingga tubuh benar benar nyaman ketika menggunakannya. Lembutnya bahan serena hadir karena kandungan nilon yang ada.

Untuk urusan pewarnaan jersey berbahan serena lebih praktis karena anti ribet ketika mewarnainya. Akibat dari karakteristik untuknya ini jersey dengan bahan serena tidak akan mudah kusut, praktis,, dan tentunya tidak sulit dalam mencuci serta menyerterikannya.

Konveksi Jogja

Mengenal Ukuran pada Jersey Futsal

Ketika Anda pergi ke jasa konveksi untuk membuat jersey futsal, cobalah untuk memilih ukuran yang sedikit longgar. Tujuan dari tindakan ini agar penggunaan lebih nyaman dan leluasa. Biasanya dengan senang hati pihak konveksi melakukannya. Berikut 3 elemen yang harus diperhatikan :

1. Lebar bahu

Biasanya pihak jasa konveksi memiliki ukuran baju baku mulai dari S, L, M, sampai dengan XL. Usahakan untuk berkonsultasi mengenai ukuran lebar bagus sehingga nantinya seragam dapat pemain gunakan secara nyaman.
Untuk ukuran umumnya biasanya lebar tulang bahu 33 cm dan ukuran lebar bahu 35 cm. Pastikan memenuhi syarat pengaturan awal ini agar mendapatkan seragam yang cocok untuk semua anggota tim. Kemudian jika masih bingung dapat melakukan konsultasi berjalan dengan jasa konveksi.

Baca Juga  Jasa Konveksi Jogja

2. Panjang Kaos

Mungkin hal ini terlihat sepele akan tetapi memperhatikan panjang kaos sangat penting untuk mengetahui ukuran baju yang sesuai. Pada umumnya panjang kaos idealnya Anda ukur dari bahu sampai dengan pinggul. Pengukuran ini akan memunculkan nilai terbaik dari ukuran bajunya.

Jika pengukuran ini tidak sesuai tentu tampilan dari baju Anda akan terlihat sangat aneh. Maka dari itu memperhatikan panjang kaos sangat penting untuk mendapatkan jersey yang paling ideal untuk Anda pengguna olahraga futsal tim. Apabila bingung usahakan berkonsultasi dengan pihak konveksinya.

3. Memperhatikan Motif Model Baju

Jasa penyedia konveksi biasanya menawarkan dua jenis ukuran baju yaitu pria dan wanita. Pastikan untuk mengetahui perbedaan keduannya secara baik dan benar karena jika hal ini tidak Anda lakukan secara teliti bisa saja tampilan baju jadi aneh. Ukuran pakaian wanita dan pria tentunya berbeda.

Selain ukuran biasanya motif dan desain juga sangat berbeda. Jersey pria umumnya pihak konveksi sediakan dengan warna warna gelap seperti navy, hijau tua, atau hitam sekalian. Sementara jersey wanita umumnya terlihat lebih cerah dengan penggunaan warna cerah merah atau pink.

Demikian informasi mengenai cara memilih bahan untuk seragam futsal konveksi Jogja murah. Untuk Anda yang sedang berkuliah atau bekerja dan punya kegiatan bermain futsal pastikan mengetahui jenis bahan dalam pembuatannya. Hal ini penting agar bisa menemukan seragam futsal yang paling cocok.

Konveksi Jogja

Kami juga telah bekerjasama dengan beberapa expedisi cargo Port to Port atau Door to Doors guna memudahkan proses pengiriman barang. Beberapa daerah pemasaran kami berada di Aceh, Medan, Palembang, Padang, Lampung, Banjarmasin, Samarinda, Manado, Palu, NTT, NTB, Sulawesi, Kalimantan, Sumatra, Papua dll, jadi jangan kuwatirkan kepercayaan anda untuk order atau pesan kepada kami.

Bagi kalian yang sedang mencari Konveksi Jogja Murah maka kamilah solusinya. Tidak percaya, BUKTIKAN !!!

Best regrads,

INDOKONVEKSI – made with quality (Jasa Konveksi Jogja – Konveksi Tempat Produksi Buat Bikin Kaos | Polo | Jaket | Korsa | PDH/PDL | Wearpack | Topi | APD | Baju Oka | Kemeja | Seragam Dll )

KLIK DIBAWAH

Klik WA INDOKONVEKSI

Klik Telpon INDOKONVEKSI

WA/SMS/TELP :

CS Admin 1 INDOKONVEKSI : 085 881 211 266

CS Admin 2 INDOKONVEKSI : 085 878 027 697

Email : marketing.indokonveksi@gmail.com

Kantor Order 1 : Jl. Jatipratama Rt/w 17/41, No. 245. Sinduadi, Mlati, Sleman – Yogyakarta.

Kantor Order 2 : Jl. Sapuran No. 163, Depan Pasar Kertek, Wonosobo – Jawa Tengah.

Pabrik 1. Jl. Sengon No.1a, Karang Bendo, Banguntapan, Bantul – Yogyakarta 55198

Pabrik 2. Klodran, Sumberagung, Kec. Grabag, Kabupaten Purworejo – Jawa Tengah 54265

Pabrik 3. Jl. Sapuran No. 163, Depan Pasar Kertek, Wonosobo – Jawa Tengah 56371